Rapat Fakultas

Kamis, 1 Desember 2022 bertempat di kampus II UMMY Solok, Fakultas Ekonomi menggelar rapat yang dihadiri oleh dosen dari prodi manajemen, prodi akuntansi, dan prodi manajemen informatika. Rapat ini membahas mengenai evaluasi rencana strategis (renstra) fakultas ekonomi setelah dilakukannya asesmen lapangan oleh tim asesor dari lamemba. Renstra disusun berguna untuk Baca Selengkapnya..

UMMY Solok Teken MoU dengan UMBY

Dalam rangka memperluas jalinan kerja sama antar perguruan tinggi untuk pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi yakni Pendidikan, Penelitian, dan Pengabdian pada Masyarakat, maka Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) menjalin kerja sama dengan Universitas Mahaputra Muhammad Yamin (UMMY) Solok, Sumatera Barat. Acara diselenggarakan di Ruang Seminar Gedung Rektorat Kampus 1 UMBY, Baca Selengkapnya..

Sebanyak 211 Mahasiswa UMMY Ikuti Coaching KKN Tematik

Sebanyak 211 Mahasiswa UMMY  (Universitas Mahaputra Muhammad Yamin) Solok mengikuti ‘Choaching’ Kuliah Kerja Nyata (KKN), bertempat di Gedung Utama SKB Kota Solok, Sumatera Barat, Sabtu, 6 Agustus 2022. Pelaksanaan KKN yang mengusung tema ‘Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pengentasan Stunting’ ini tersebar di 16 Nagari/Kelurahan di Kota Solok, Kabupaten Solok dan Kota Baca Selengkapnya..

Akuntansi UNIKS dan Prodi Akuntansi FE UMMY Tandatangani MoA Bidang Tri Dharma Perguruan Tinggi

Program Studi (Prodi) Akuntansi Fakultas Ilmu Sosial (FIS) Universitas Islam Kuantan Singingi (UNIKS) dan Program Studi (Prodi) Akuntansi Fakultas Ekonomi (FE) Universitas Mahaputra Muhammad Yamin (UMMY) tandatangani Memorandum of Agreement (MoA) bidang Tri Dharma Perguruan Tinggi. Penandatanganan MoA tersebut berlangsung di UMMY Kampus II Jalan Tembok Ampang Kualu, Kelurahan Nan Baca Selengkapnya..